Pengaruh Budaya Organisasi, Core Value, dan Komunikasi Interpersonal Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT. Matahari Dept Store Karawaci

Damayanti, Nelfi and ., Hj. Berlianingsih. K, SE., M.M (2022) Pengaruh Budaya Organisasi, Core Value, dan Komunikasi Interpersonal Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT. Matahari Dept Store Karawaci. ITB Ahmad Dahlan Jakarta, Jakarta.

[thumbnail of COVER] Text (COVER)
NELFI DAMAYANTI-HALAMAN JUDUL.pdf

Download (543kB)
[thumbnail of ABSTRAK] Text (ABSTRAK)
NELFI DAMAYANTI-ABSTRAK.pdf

Download (41kB)
[thumbnail of BAB I] Text (BAB I)
NELFI DAMAYANTI-BAB I.pdf

Download (136kB)
[thumbnail of BAB II] Text (BAB II)
NELFI DAMAYANTI-BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (193kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB III] Text (BAB III)
NELFI DAMAYANTI-BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (264kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB IV] Text (BAB IV)
NELFI DAMAYANTI-BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB) | Request a copy
[thumbnail of BAB V] Text (BAB V)
NELFI DAMAYANTI-BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (83kB) | Request a copy
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA] Text (DAFTAR PUSTAKA)
NELFI DAMAYANTI-DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (44kB)
[thumbnail of LAMPIRAN] Text (LAMPIRAN)
NELFI DAMAYANTI-LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB) | Request a copy
[thumbnail of JURNAL] Text (JURNAL)
NELFI DAMAYANTI-JURNAL.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mendekripsikan bentuk Budaya Organisasi, Core Value, dan Komunikasi Interpersonal, untuk menganalisis Pengaruh Budaya Organisasi Terhadap Kinerja Karyawan, untuk menganalisis Pengaruh Core Value Terhadap Kinerja Karyawan, untuk menganalisis Komunikasi Interpersonal Terhadap Kinerja Karyawan, dan untuk menghitung besarnya Pengaruh Budaya Organisasi, Core Value, dan Komunikasi Interpersonal Terhadap Kinerja Karyawan PT. Matahari Dept Store Karawaci. Desain penelitian ini menggunakan metode deskriptif kuantitatif, dan Teknik pengumpulan data penelitian kepustakaan (Library Research) dan penelitian lapangan (Field Reseach). Teknik analisis data yang dipakai dalam penelitian ini menggunakan analisis uji instrument data, uji regresi linear bergaanda, uji korelasi, uji determinasi, uji t dan uji f. Hasil penelitian ini menunjukkan dengan analisis linear berganda diperoleh hasil constanta sebesar 1.853, Budaya Organisasi sebesar 0.223. Core Value sebesar 0.168, dan Komunikasi Interpersonal sebesar 0.586. Hal ini menunjukkan bahwa jika variabel Budaya Organisasi, Core Value dan Komunikasi Interpersonal bernilai sama sebesar 0, maka Kinerja Karyawan akan dipengaruhi oleh variabel lain sebesar 1.853. Sehingga disimpulkan variabel Budaya organisasi, Core Value dan Komunikasi Interpersonal secara bersama-sama memiliki kontribusi pengaruh sebesar 88,3% terhadap Kinerja Karyawan. Sedangkan sisanya sebesar 11,7% dipengaruhi oleh faktor lain yang tidak diteliti dalam penelitian ini.

Item Type: Other
Uncontrolled Keywords: Budaya Organisasi, Core Value, Komunikasi Interpersonal, Kinerja Karyawan
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
H Social Sciences > HB Economic Theory
H Social Sciences > HN Social history and conditions. Social problems. Social reform
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Manajemen S1
Depositing User: Sisri Agustin
Date Deposited: 21 Mar 2025 01:35
Last Modified: 21 Mar 2025 01:35
URI: https://repository.itb-ad.ac.id/id/eprint/565

Actions (login required)

View Item
View Item