Pengaruh Normative Commitment dan Moral Leadership Terhadap Integritas Karyawan di PT. Panarub Industri Kota Tangerang

Bagastara, Dwi and ., Roosita Meilani Dewi, SP., M.M (2022) Pengaruh Normative Commitment dan Moral Leadership Terhadap Integritas Karyawan di PT. Panarub Industri Kota Tangerang. ITB Ahmad Dahlan Jakarta, Jakarta.

[thumbnail of COVER] Text (COVER)
1.DWI BAGASTARA-HALAMAN JUDUL.pdf

Download (476kB)
[thumbnail of ABSTRAK] Text (ABSTRAK)
2. Abstrak Skripsi.pdf

Download (29kB)
[thumbnail of BAB I] Text (BAB I)
3. BAB I Skripsi.pdf

Download (95kB)
[thumbnail of BAB II] Text (BAB II)
4. BAB II Skripsi.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (220kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB III] Text (BAB III)
5. BAB III Skripsi.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (194kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB IV] Text (BAB IV)
6. BAB IV Skripsi.pdf

Download (539kB)
[thumbnail of BAB V] Text (BAB V)
7. BAB V Skripsi.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (74kB) | Request a copy
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA] Text (DAFTAR PUSTAKA)
8. DAFTAR PUSTAKA SKRIPSI.pdf

Download (138kB)
[thumbnail of LAMPIRAN] Text (LAMPIRAN)
9. Lampiran Skripsi.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
[thumbnail of JURNAL] Text (JURNAL)
10. DWIBAGASTARA_2018122020019_MANAJEMEN_JURNAL(3).pdf
Restricted to Repository staff only

Download (311kB) | Request a copy

Abstract

Berdasarkan hasil uji parisal menunjukkan bahwa Normative Commitment (X1) mempunyai pengaruh terhadap integritas karyawan (Y). Pada uji parsial normative commitment (X1) mem-iliki nilai sig sebesar 0,000. Berdasarkan hasil uji parisal menunjukkan bahwa Moral Leader-ship (X2) mempunyai pengaruh terhadap Integritas Karyawan (Y). Pada uji parsial Moral Leadership (X2) memiliki nilai sig sebesar 0,000. Berdasarkan analisis korelasi berganda di-peroleh koefisien korelasi antara variabel Normative Commitment (X1) dan Moral Leadership (X2) terhadap Integritas Karyawan (Y) adalah 0,531 diinterpretasikan bahwa hubungan Nor-mative Commitment (X1) dan Moral Leadership (X2) secara simultan terhadap Integritas Kar-yawan (Y) adalah signifikan.Berdasarkan hasil uji parisal menunjukkan bahwa Normative Commitment (X1) mempunyai pengaruh terhadap integritas karyawan (Y) pada uji parsial (X1) memiliki nilai sig sebesar 0,000. Berdasarkan hasil uji parisal menunjukkan bahwa Moral Leadership (X2) mempunyai pengaruh terhadap Integritas Karyawan (Y).

Item Type: Other
Uncontrolled Keywords: Normative Commitment dan Moral Leadership Terhadap Integritas Karyawan di PT. Panarub Industri Kota Tangerang.
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
H Social Sciences > HB Economic Theory
H Social Sciences > HN Social history and conditions. Social problems. Social reform
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Manajemen S1
Depositing User: Sisri Agustin
Date Deposited: 20 Mar 2025 03:43
Last Modified: 20 Mar 2025 03:43
URI: https://repository.itb-ad.ac.id/id/eprint/555

Actions (login required)

View Item
View Item